Artikel
Pengenalan Web Desa
10 Desember 2018 17:03:28
0 Kali Dibaca
Berita Desa
Pada hari Selasa tanggal 10 Desember tahun 2018 di adakan Pengenalan Web Desa di Desa Katapang dengan pemateri Pa Lusianto dari DISKOMINFO. Acara ini di hadiri oleh perangkat Desa yang berada di Kecamatan Katapang Kabupaten Bandung yang di dampingi oleh Pa Hansah. Acara ini mengenalkan cara memanfaatkan Web Desa. Dengan adanya Web Desa membantu perangkat Desa mengerjakan administrasi Desa.